Jagung Jerry Petersen Blue merupakan varietas jagung unik karena memiliki warna yang tak lazim. Menghasilkan biji jagung berwarna biru ini dan biasanya diolah menjadi membuat tepung biru tanpa pewarna buatan. Dapat tumbuh mencapai tinggi 200 cm dengan ukuran jagung rata-rata 17-20 cm per buahnya. Masa panen sekitar 105 hari atau ditandai dengan warna kulit jagung yang berubah jadi cokelat dan sudah terkelupas.
Isi : 3 biji